TNI/Polri

Jumat ‘Bersih’, Babinsa dan Warga Desa Firdaus Laksanakan Gotong Royong

814
×

Jumat ‘Bersih’, Babinsa dan Warga Desa Firdaus Laksanakan Gotong Royong

Sebarkan artikel ini
Foto : Personil Babinsa Sei Rampah bersama warga melaksanakan gotong royong membersihkan rumput dan drainase dalam kegiatan Jumat 'Bersih'. (Ist/Menarapos.id)
Foto : Personil Babinsa Sei Rampah bersama warga melaksanakan gotong royong membersihkan rumput dan drainase dalam kegiatan Jumat 'Bersih'. (Ist/Menarapos.id)

Sei Rampah, Menarapos.id – Personil Babinsa-10/SR, Kodim 0204/Deliserdang melaksanakan kegiatan Jumat ‘Bersih’ yang berlangsung di Desa Firdaus, Sei rampah, Kabupaten Serdang Bedagai, Jumat (05/07/24).

Dalam kegiatan tersebut hadir juga warga dan perangkat desa yang saling bahu membahu membersihkan rumput liar dan saluran drainase.

Selain bertujuan lebih indah juga agar tidak terkena banjir karena saluran air lancar.

Kegiatan yang berlangsung pada Jumat pagi tersebut, cepat selesai karena warga dan alat pengangkut bekas rumput liar dan tanah langsung diangkut. (MP.id/Kodim DS)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *