TNI/Polri

Danramil Sei Rampah dan Muspika Gotong Royong Bersihkan Rumah Warga Terdampak Banjir

398
×

Danramil Sei Rampah dan Muspika Gotong Royong Bersihkan Rumah Warga Terdampak Banjir

Sebarkan artikel ini

CEMPEDAK LOBANG, Menarapos.id – Danramil 10/Sei Rampah, Kapten Inf Sucipto, bersama Muspika Kecamatan Sei Rampah dan personel Koramil 10/SR melaksanakan gotong royong membersihkan rumah-rumah warga yang terdampak banjir di Dusun I, Desa Cempedak Lobang, Kabupaten Serdang Bedagai.

Kegiatan ini bertujuan memberikan dukungan moral sekaligus meringankan beban masyarakat dalam membersihkan rumah mereka setelah terendam banjir. Selain itu, gotong royong ini diharapkan dapat kembali menumbuhkan semangat kebersamaan warga, yang belakangan dinilai mulai memudar akibat perkembangan zaman.

Aksi gotong royong tersebut berlangsung di Desa Cempedak Lobang, Kecamatan Sei Rampah, Kabupaten Serdang Bedagai.(rel/Kodim DS)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *